Contoh Soal Anggaran Utang Dan Modal

Contoh Soal Anggaran Utang Dan Modal

contoh soal anggaran piutang, utang, dan kas

Daftar Isi

1. contoh soal anggaran piutang, utang, dan kas


Jawaban:

Contoh soal anggaran piutang, utang, dan kas:

PT ABC memiliki anggaran piutang sebesar Rp 50.000.000 dan anggaran utang sebesar Rp 30.000.000. Saat ini, PT ABC belum menerima pembayaran piutang dari pelanggannya sebesar Rp 10.000.000 dan masih memiliki utang yang belum dibayar kepada pemasok sebesar Rp 15.000.000. Selain itu, PT ABC memiliki kas sebesar Rp 20.000.000. Berapa total nilai piutang, utang, dan kas PT ABC saat ini?

Langkah penyelesaian:

1. Hitung nilai piutang aktual:

Piutang aktual = Anggaran piutang - Pembayaran piutang yang belum diterima

= Rp 50.000.000 - Rp 10.000.000

= Rp 40.000.000

2. Hitung nilai utang aktual:

Utang aktual = Anggaran utang - Utang yang belum dibayar

= Rp 30.000.000 - Rp 15.000.000

= Rp 15.000.000

3. Hitung total nilai piutang, utang, dan kas PT ABC saat ini:

Total = Piutang aktual + Utang aktual + Kas

= Rp 40.000.000 + Rp 15.000.000 + Rp 20.000.000

= Rp 75.000.000

Jadi, total nilai piutang, utang, dan kas PT ABC saat ini adalah Rp 75.000.000.


2. Penyelesaian soal anggaran piutang, utang dan kas


Jawaban:

Anggaran piutang beserta anggaran pelunasan piutang (Januari - Februari 2011):

Januari:

Piutang = Rp. 40.000.000,-

Pelunasan piutang = Rp. 25.000.000,-

Anggaran piutang bulan Januari = Rp. 15.000.000,-

Februari:

Piutang = Rp. 0,- (sudah lunas)

Pelunasan piutang = Rp. 0,- (tidak ada piutang baru)

Anggaran piutang bulan Februari = Rp. 0,-

Anggaran utang beserta anggaran pembayaran utang (Januari - Februari 2011):

Januari:

Utang = Rp. 0,- (tidak ada utang baru)

Pembayaran utang = Rp. 0,- (tidak ada utang yang harus dibayarkan)

Anggaran utang bulan Januari = Rp. 0,-

Februari:

Utang = Rp. 0,- (tidak ada utang baru)

Pembayaran utang = Rp. 0,- (tidak ada utang yang harus dibayarkan)

Anggaran utang bulan Februari = Rp. 0,-

Anggaran Kas beserta anggaran penerimaan dan pengeluaran kas (Januari - Februari 2011):

Januari:

Kas awal = Rp. 110.000.000,-

Penerimaan kas = Rp. 0,- (tidak disebutkan)

Pengeluaran kas = Rp. 25.000.000,- (untuk pelunasan piutang)

Anggaran kas bulan Januari = Rp. 85.000.000,-

Februari:

Kas awal = Rp. 85.000.000,-

Penerimaan kas = Rp. 0,- (tidak disebutkan)

Pengeluaran kas = Rp. 0,- (tidak disebutkan)

Anggaran kas bulan Februari = Rp. 85.000.000,-

Catatan: saldo kas pada akhir bulan Februari 2011 = saldo kas awal Februari 2011 = Rp. 85.000.000,-.


3. contoh artikel anggaran modal


membeli laptop di warung

4. bagaimana menganalisis anggaran modal ?


Jawaban:

Penganggaran Modal

Penganggaran modal (Capital Budgeting) adalah proses kegiatan yang mencakup seluruh aktivitas perencanaan penggunaan dana dengan tujuan untuk memperoleh manfaat (benefit) pada waktu yang akan datang. Penganggaran modal berkaitan dengan penilaian aktivitas investasi yang diusulkan. Aktivitas suatu investasi ditujukan untuk mencapai tujuan yang diharapkan selama periode tertentu di waktu yang akan datang, yang mempunyai titik awal (kapan investasi dilaksanakan) dan titik akhir (kapan investasi akan berakhir).

Penganggaran modal meliputi seluruh periode investasi yang mencakup pengeluaran-pengeluaran (cost) dan manfaat (benefit) yang dikuantifikasi, sehingga memungkinkan untuk diadakan penilaian dan membandingkannya dengan alternatif investasi lainnya.

Penganggaran modal dalam prakteknya dimaksudkan untuk mengadakan analisis investasi dari beberapa alternatif investasi yang tersedia, untuk kemudian menetapkan atau memilih investasi yang paling menguntungkan. Ketidaktepatan dalam menetapkan pilihan investasi akan menimbulkan kerugian-kerugian baik kerugian ril ataupun kerugian karena kehilangan kesempatan untuk memperoleh manfaat yang lebih menguntungkan (opportunity cost) yang sebenarnya dapat diwujudkan. Analisis investasi akan menyeleksi kesempatan-kesempatan yang ada, sehingga dapat dipilih investasi yang memberikan manfaat terbesar dari setiap rupiah dana yang diinvestasikan.


5. Pengembangan dari rumus persamaan akuntansi adalaha. Harta = utang + modal + biaya - pendapatanb. Harta = utang + modal - pendapatan + biayac. Harta = utang - modal - biaya + pendapatan d. Harta = utang + modal - biaya + pendapatan e. Harta = modal - utang + pendapatan - biaya​


Jawaban:

c. harta = utang-modal-biaya+pendapatan

maaf kalo salah


6. contoh soal garis anggaran


pengertiannya garis anggaran the limited on the consumption bundles that a consumer can afford atau berbagai kemungkinan kombinasi konsumsi yg mampu diperoleh konsumen dgn pendapatanny

contoh (dibuat tabel)
ada 10 kombinasi konsumsi yg dipilih konsumen
(bakso) (es teh) (uang u/ bakso) (uang u/es teh) (total pengeluaran)
1 10 5000 45000 50,000
2 9 10000 40000 50,000
3 8 15000 35000 50,000
dsb dsb dsb dsb
Pada dasarnya konsumen pasti menginginkan semuanya maksimal (9 mangkuk bakso dan 9 gelas es teh) tetapi manusia dibatasi oleh anggarannya yaitu sebesar Rp50.000,00 sehingga konsumen hanya mampu mengkonsumsi bakso dan es teh

7. harta, utang dan modal merupakan?​


Harta, utang dan modal merupakan Komponen dari persamaan dasar akuntansi.

Pembahasan:

Persamaan dasar akuntansi yang juga disebut Persamaan neraca adalah suatu persamaan yang memuat hubungan antara Aset, Kewajiban, dan Ekuitas pemilik suatu bisnis. Berikut rumus dari Persamaan dasar akuntansi:

Harta = Utang + Modal

Pelajari Lebih Lanjut:https://brainly.co.id/tugas/16994995https://brainly.co.id/tugas/1105933https://brainly.co.id/tugas/38316383

Detail Jawaban:Kelas = 12Mapel = AkuntansiMateri = Persamaan Dasar AkuntansiKode Soal = 21

8. Apa perbedaan modal dan utang?


Modal : Dana akan akan hanya dikembalikan pada saat likuidasi
Utang : Dana akan dikembalikan dalam jangka waktu yang telah ditentukan

Modal : Imbalan dari penyertaan modal tergantung dari performa usaha penerima modal
Utang : Imbalan dari utang harus tetap dibayar meskipun penerima utang dalam keadaan merugi

Modal : Hak pemberi modal/pemegang saham atas aset merupakan hak tagih terakhir setelah kreditur
Utang : Dalam keadaan likuidasi, pemberi utang/kreditur memiliki prioritas atas aset

Modal : Pemberi modal/pemegang saham memiliki kontrol atas perusahaan
Utang : Pemberi utang/kreditur tidak memiliki kontrol atas perusahaan

9. Pengambilan prive mempengaruhi akun akun-akun ... a. Harta dan Modal b. Harta dan Utang c. Modal dan Utang d. Modal dan Pendapatan e. Utang dan Beban


Jawaban:

a. harta dan modal

Penjelasan:

karena pada saat terjadi pengambilan prive saldo akun kas dan modal berkurang, sehingga dapat mempengaruhi akun harta dan modal


10. Nilai uang yang di soal apakah termasuk apa saja kas,piutang,perlengkapan,peralatan,akpp,utang usaha, modal? (gambar ke 1 itu soal, gambar ke 2 itu Contoh kolom jawaban


Jawaban:

eeee osasssssssssssssssssssss


11. sebutkan tiga contoh transaksi yang mempengaruhi harta, utang, dan modal !!


2. Membayar beban2 operasional secara tunai. Hal ini menyebabkan harta berkurang dan modal berkurang.

3. Melakukan penarikan uang utk keperluan pribadi. Hal ini menyebabkan harta berkurang :

maaf cuman dua1.Pembelian Barang Dagang Secara Credit menambah harta
(persediaan Barang Dagang) Dan menambah utang (utang Dagang)

2.Penjualan obiligasi kepada pihak lain,menambah harta (kas) Dan menambah utang (utang obiligasi)

3.Pembayaran Utang Dagang,mengurangi harta (kas) Dan mengurangi utang (utang dagang)

Maaf Kalo Salah ....

12. Tolong lah kak... Ada yang tau... Jelaskan pengertian utang, anggaran utang dan manfaat anggaran utang..


Jawaban:

anggaran utang ialah Anggaran yang merencanakan terperinci tentang jumlah hutang beserta waktu (bulan ke bulan) selama periode akan datang.

pengertian utang adalah sesuatu yang dipinjam, baik berupa uang maupun benda. Seseorang atau badan usaha yang meminjam disebut debitur.

manfaat anggaran utang adalah Untuk kemajuan perusahaan bila utang dikelola dengan benar dan baik.


13. 3 contoh yang mempengaruhi harta,utang dan modal


1. Membeli peralatan secara kredit.
2. Membayar beban gaji karyawan.
3. Mendapatkan pinjaman dari bank


14. Rumusan persamaan dasar akuntansi yang benar adalah . . . .A. Harta = utang + modalB. Harta = utang + bebanC. Utang = harta + modalD. Modal = utang + hartaE. Harta = utang + modal


Pembahasan.

Persamaan dasar akuntansi adalah sebagai berikut :

Harta (Aset) = Utang (Liabilitas) + Modal (Ekuitas)

atau versi lengkapnya

Harta (Aset) = Utang (Liabilitas) + Modal (Ekuitas) + (Pendapatan - Beban)

15. bagian pasiva pada sebuah neraca perusahaan berisi sekelompok pos diantaranya...a. titik utang jangka panjang dan pendek serta Modal sendiri b. utang dan modal c. utang lancar dan utang jangka panjang d. modal e. modal lancar dan utang jangka panjang ​


Bagian pasiva pada sebuah neraca perusahaan berisi sekelompok pos diantaranya Utang dan Modal.

Pembahasan:

Persamaan dasar akuntansi yang juga disebut Persamaan neraca adalah suatu persamaan yang memuat hubungan antara Aset, Kewajiban, dan Ekuitas pemilik suatu bisnis. Berikut rumus dari Persamaan dasar akuntansi:

↪ Aktiva = Pasiva

↪ Aktiva = Utang + Modal

Pelajari Lebih Lanjut:https://brainly.co.id/tugas/16994995https://brainly.co.id/tugas/1105933https://brainly.co.id/tugas/38316383

Detail Jawaban:Kelas = 12Mapel = AkuntansiMateri = Persamaan Dasar AkuntansiKode Soal = 21

16. Di bawah ini merupakan rumus persamaan dasar akuntansi yang benar . . . .A. Utang = harta + modalB. Modal = harta + utangC. Modal = harta - utangD. Harta = utang + modalE. Harta = utang - modal


Rumus persamaan dasar akutansi yang benar yaitu D. Harta = Utang + Modal.

Tambahan :

• Harta adalah semua yang di miliki ( kekayaan) dari suatu perusahaan tertentu
• Utang adalah sebuah kewajiban pihak suatu perusahaan dengan pihak lainnya.
• Modal adalah suatu hak yang dimiliki oleh suatu perusahaan.

maaf yo klo salah

17. Fungsi penganggaran modal



a.       Untuk mengetahui kebutuhan dana yang lebih terperinci, karena dana yang terikat jangka waktunya lebih dari satu tahun.
 b.      Agar tidak terjadi over invesment atau under invesment.
c.       Dapat lebih terperinci, teliti karena dana semakin banyak dan dalam jumlah yang sangat besar.
d.      Mencegah terjadinya kesalahan dalam decision making.
untuk mengatur keuangan dalam pengeluaran dan pendapatan

18. konsep harta,utang,modal, pendapatan, beserta contohnya


konsep : H = U+M
misalnya utang 20.000 modalnya 500.000 berarti kasnya 520.000

19. perbedaan utang dan modal sendiri


Jawaban:

Utang itu kewajiban sebuah perusahaan terhadap pihak ketiga, dalam masalah keuangan dan ini wajib diselesaikan.

Sedangkan,modal

investasi yang dilakukan pemilik perusahaan atau bisa dikatakan nilai kekayaan bersih

Jawaban:

hutang ialah kewajiban kpd pihak luar perusahaan.modal ialah seluruh jumlah yg secara ekonomi tertanam dlm perusahaan termasuk laba ditahan


20. apa tujuan adanya penganggaran modal?​


Jawaban:

untuk memperoleh manfaat (benefit)pada waktu yang akan datang


21. apakah maksud dari persamaan akuntansi(aktiva = utang + modal ),utang ditulis lebih dulu daripada modal


Jawaban:

Persamaan Akuntansi dengan Konsep Kesatuan Usaha

Utang biasanya ditulis lebih dahulu daripada modal. Hal ini artinya adalah bahwa hak kreditur atas kekayaan perusahaan harus didahulukan, sedangkan hak pemilik atas kekayaan ditangguhkan setelah hak kreditur atau utang dilunasi.

Penjelasan:

semoga membantu:)

jangan lupa folow aku ya


22. mengapa utang ditulis terlebih dahulu dari pada modal?


Karena utang lebih harus di bayar dari modal

23. Apabyang dimaksud dengan aset ,utang ,dan modal beserta contohnya masing-masing


- aset atau aktiva dalam akuntansi memiliki pengertian sebagai sumber daya atau kekayaan yang dimiliki oleh suatu entitas.
Contoh : kas, investasi jangka pendek,piutang.

- utang : kewajiban suatu badan usaha / perusahaan kepada pihak ketiga yang dibayar dengan cara menyerahkan aktiva atau jasa dalam waktu tertentu sebagai akibat dari transaksi di masa lalu.
Contoh : utang usaha / dagang.

- modal : suatu yang sangat dibutuhkan didalam sebuah perusahaan, salah satu yang utama di dalam perusahaan.
Contoh : rumah , saham, depositp.

24. Kalo soal persamaan akuntansi: Menerima pinjaman dari bank yang bertambah itu utang atau modal?


yang bertambang adalah utangnya

*smga membantu.jawabanya adalah utang

25. bentuk bentuk penganggaran modal​


Jawaban:

Anggaran modal adalah proses usaha yang dilakukan untuk mengevaluasi potensi proyek-proyek besar atau investasi. Pembangunan investasi baru atau investasi luar kemungkinan membutuhkan anggaran modal sebelum disetujui atau ditolak.

Sebagai bagian dari anggaran modal perusahaan dapat menilai dari proyek arus kas prospektif dan menentukan potensi pengembalian yang akan dihasilkan dengan memenuhi target benchmark yang memadai. Proses ini juga dikenal sebagai penilaian investasi.

semoga membantu makasih


26. . Berikut ini yg termasuk utang jangka pendek, kecuali... 2. Keperluan modal kerja adalah keperluan untuk... 3. Struktur keuangan yg baik adalah... 4. Anggaran beli bahan baku selama tiga bulan: januari Rp200.000, februari Rp250.000 dan maret Rp300.000. Pembayaran 40% tunai, 20% kredit sebulan, 30% kredit dua bulan, 10% kredit tiga bulan. Utang usaha bulan februari dianggarkan sebesar... 5. Berdasarkan data soal no 4, utang usaha yg dianggarkan bulan maret sebesar... A. Utang usaha B. Utang onligasi C. Utang wesel D. Beban utang A. Membayar utang B. Menambah modal sendiri C. Memperoleh harta lancar D. Modal sendiri A. Utang Rp100.000, modal sendiri Rp200.000 B. Modal sendiri Rp200.000, aset tetap Rp250.000 C. Modal sendiri Rp200.000, utang Rp250.000 D. Aset lancar Rp100.000, utang jangka pendek Rp150.000 A. Rp120.000 B. Rp230.000 C. Rp300.000 D. Rp320.000 A. Rp120.000 B. Rp230.000 C. Rp300.000 D. Rp320.000


Jawaban:

1.B

2.yg ini B atau D

3.C

nomor 4 dan 5 saya tidak tahu

Penjelasan:

maaf kalo salah


27. utang jangka panjang merupakan contoh modal


utang jangka panjang merupakan contoh modal asing

28. Untuk menutup defisit anggaran, pemerintah dapat menerbitkan surat utang negara (SUN). Akibat kebijakan tersebut terhadap anggaran negara adalah... A. Belanja subsidi meningkat B. Belanja modal berkurang C. Belanja pegawai negeri meningkat D. Pembayaran bunga atau utang meningkat E. Pembangunan infrastruktur terganggu


D.pembayaran bunga/utang meningkat maaf kalau saya salah


29. 19. Akun-akun yang di bawah ini dicatat pada kolom kreditA. aktiva,utang, dan modalB. kas, utang dan piutangC. utang, modal dan pendapatanD. utang, piutang dan pendapatanE utang, modal dan prive​


Jawaban:

C.

Penjelasan:

maaf kalau salah semoga membantu

C. Utang, modal, dan pendapatan

Semoga membantu :))


30. contoh soal jurnal akuntansi tentang utang produktif dan utang konsumtif​


Jawaban:

Kenapa tidak menggunakan dana darurat?


31. Hubungan antara harta utang dan modal yaitu harta = utang + modal apa yang akan terjadi jika harta perusahaan bertambah ?


Jawaban:

Hubungan antara harta utang dan modal yaitu harta = utang + modal apa yang akan terjadi jika harta perusahaan bertambah maka utang atau modal juga akan bertambah.

Penjelasan:

Persamaan dasar akuntansi yaitu Harta = Utang + Modal, jadi secara sederhana, jika harta kita bertambah, maka utang atau modal kita juga ikut bertambah, sehingga ada keseimbangan antara nilai harta (Aktiva) dengan nilai Utang dan modal (Passiva).

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian siklus akuntansi brainly.co.id/tugas/5724426

----------------------------------

Detil Jawaban

Kelas : XII (3 SMA)

Mapel : Ekonomi

Bab : Konsep Persamaan Dasar Akuntansi

Kode : 12.12.2

Kata Kunci : Harta, Utang, Modal

#BelajarBersamaBrainly


32. Persamaan dasar akuntansi yang benar adalah A.aktiva=Utang+Modal B.aktiva=modal-utang C.aktiva=utang-modal D.modal=aktiva +utang E.utang=aktiva modal


A. Aktiva = utang + modal

33. berikut ini bentuk persamaan akuntansi yg sesuai dengan prinsip keseimbangan adalah a.Aktiva=utang b.Aktiva=modal c.harta=utang-modal d.harta=utang+modal e.modal=harta+utang mohon bantuannya !


d. Harta = Utang + Modal adalah sebuah bentuk persamaan dari akuntansi yang dianggap telah sesuai dengan prinsip keseimbangan yang ada.

Pembahasan  

Kemudian, dari harta yang dimana dimiliki oleh sebuah perusahaan adalah harta yang dimana akan digunakan untuk menjadi sumber dari kegiatan perbelanjaan yang dimana kegiatan yang akan didaptkan dengan mellaui dua macam sumber, yaitu berasal dari pemilik dan juga kreditur. Dari sumber yang dimana akan didapatkan itu sendiri akan digunakan untuk melakukan pembelian dari seorang pemilik yang dimana akan disebut sebagai ekuitas. Setelah itu, sumber pembelanjaan yang idmana kan dapatkan dari pihak kredit akan menjadi sebuah bentuk dari kewajiban yang dimana haruslah untuk dikembalikan.  

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang  Jelaskan : 1) Sejarah akuntansi, 2) Pengertian akuntansi, 3) Karakteristik akuntansi, 4) Prinsip dan Konsep dasar akuntansi, 5) Pemakai informasi akuntansi https://brainly.co.id/tugas/16722605

-----------------------------

 

Detil jawaban

Kelas:  12

Mapel:  Ekonomi

Bab:  Bab 2 - Konsep Persamaan Dasar Akuntansi

Kode:  12.12.2

Kata Kunci:  Harta, Utang, Modal


34. Persamaan dasar akuntansi yang tepat adalah... a. Harta = Utang + Pendapatan b. Harta + Utang = Modal c. Harta = Utang + Modal d. Modal = Utang + Harta e. Utang = Harta + Modal


Jawaban:

C. Harta = Utang + Modal

Pembahasan

Persamaan dasar akuntansi dengan istilah lain yaitu persamaan neraca diartikan sebagai sebuah penghitungan dalam ilmu ekonomi yang berkaitan dengan kekayaan (harta), kewajiban (utang), dan modal perusahaan (ekuitas), yang dimana rumus dasar dalam persamaan neraca yaitu aktiva sama dengan pasiva, aktiva melibatkan harta atau kekayaan perusahaan, dan pasiva melibatkan utang dan modal.

Persamaan dasar akuntansi

Rumus-rumus:

Aktiva = PasivaHarta = Utang + ModalUtang = Harta - ModalModal = Harta - Utang

Jadi, jawaban yang tepat opsi C.

Pelajari lebih lanjut:

Persamaan akuntansi

brainly.co.id/tugas/16368539brainly.co.id/tugas/40704447brainly.co.id/tugas/15561238

Detail jawaban

Kelas: 12

Mapel: Akuntansi

Bab: 2 - Konsep Persamaan Dasar Akuntansi

Kode kategorisasi: 12.21.2

Kata kunci: PDA


35. Saldo normal terletak disebelah kredit, merupakan akun... a. harta, utang, modal, pendapatan b. beban, utang, modal c. harta, beban, modal d. utang, modal, pendapatan e. utang, modal, beban


Jawaban:

A. Harta, Utang, modal, Pendapat

Penjelasan:

maaf kalau salah


36. Berikut merupakan persamaan dasar akuntansi, kecuali '.'.. A. Harta=Utang+Modal ,'i B. Modal = Hada - Utang C. Utang = Modal- Harta D, Utang = Harta - Modal +. Pendapatan E. Harta + Biaya = Utang + Modal + Pendapatan


Jawaban:

aku ngak tau jawabannya

Penjelasan:

maaf kalau salah ya


37. mengapa kita perlu melakukan penganggaran modal ?


Modal (Capital) menunjukkan aktiva tetap yang digunakan untuk produksi. Anggaran (budget) adalah sebuah rencana rinci yg memproyeksikan aliran kas masuk dan aliran kas keluar selama beberapa periode pada saat yg akan datang. Capital budget adalah garis besar rencana pengeluaran aktiva tetap. Penganggaran modal (capital budgeting) adalah proses menyeluruh menganalisa proyek2 dan menentuan mana saja yang dimasukkan ke dalam anggaran modal.

Pentingnya Penggangaran Modal

Keputusan penggaran modal akan berpengaruh pada jangka waktu yang lama sehingga perusahaan kehilangan fleksibilitasnya.Penanggaran modal yg efektif akan menaikkan ketepatan waktu dan kualitas dari penambahan aktiva.Pengeluaran modal sangatlah penting

Tahap-Tahap Penganggaran Modal

Biaya proyek harus ditentukan.Manajemen harus memperkirakan aliran kas yg diharapkan dari proyek, termasuk nilai akhir aktiva.Risiko dari aliran kas proyek harus diestimasi. (memakai distribusi probabilitas aliran kas).Dengan mengetahui risiko dari proyek, manajemen harus menentukan biaya modal (cost of capital) yg tepat untuk mendiskon aliran kas proyek.Dengan menggunakan nilai waktu uang, aliran kas masuk yang diharapkan digunakan untuk memperkirakan nilai aktiva.Terakhir, nilai sekarang dari aliran kas yg diharapkan dibandingkan dengan biayanya.

Dalam pengambilan keputusan investasi, opportunity cost memegang peranan yang penting. Opportunity cost merupakan pendapatan atau penghematan biaya yang dikorbankan sebagai akibat dipilihnya alternatif tertentu. Misalnya dalam penggantian mesin lama dengan mesin baru, harga jual mesin lama harus diperhitungkan dalam mempertimbangkan investasi pada mesin baru.

Dalam prinsip akuntansi yang lazim, biaya bunga modal sendiri tidak boleh diperhitungkan sebagai biaya. Dalam pengambilan keputusan investasi, biaya modal sendiri justru harus diperhitungkan. Analisis biaya dalam keputusan investasi lebih dititikberatkan pada aliran kas, karena saat penelimaan kas dalam investasi memilki nilai waktu uang. Satu rupiah yang diterima sekarang lebih berharga dibandingkan dengan satu rupiah yang diterima di masa yang akan datang. Oleh karena itu, meskipun untuk perhitungan laba perusahaan, biaya diperhitungkan berdasarkan asas akrual, namun dalam perhitungan pemilihan investasi yang memperhitungkan nilai waktu uang, biaya yang diperhitungkan adalah biaya tunai.

semoga membantu:)penganggaran modal akan berpengaruh pada jangka waktu yang lama sehingga perusahaan kehilangan fleksibilitasnya
penganggaran modal yang efektif akan menaikkan ketepatan waktu dan kualitas dari penambahan aktiva
maaf kalau salah:)

38. hubungan antara harta utang dan modal yaitu harta = utang + modal apakah yang akan terjadi jika harta perusahaan bertambah?​


Jika harta perusahaan bertambah, maka modal atau utang juga akan ikut bertambah.

Begitupun sebaliknya, Jika harta berkurang, maka modal atau utang juga berkurang.

Pembahasan:

Persamaan dasar akuntansi yang juga disebut Persamaan neraca adalah suatu persamaan yang memuat hubungan antara Aset, Kewajiban, dan Ekuitas pemilik suatu bisnis. Berikut rumus dari Persamaan dasar akuntansi:

Harta = Utang + Modal

Pelajari Lebih Lanjut:https://brainly.co.id/tugas/16994995https://brainly.co.id/tugas/1105933https://brainly.co.id/tugas/38316383

Detail Jawaban:Kelas = 12Mapel = AkuntansiMateri = Persamaan Dasar AkuntansiKode Soal = 21

39. Apa pengaruh harta dan modal utang terhadap modal


Melalui persamaan akuntansi maka diperoleh H = U + M

Sehingga jika harta bertambah dan utang tetap maka modal akan bertambah, begitupun sebaliknya.


40. Penganggaran Modal Bagaimana pemahaman Anda tentang konsep dasar Penganggaran Modal, prinsip dasar modal dan jenis dan struktur modal yg efektif!


Konsep dasar penganggaran modal melibatkan pengambilan keputusan tentang bagaimana perusahaan akan mendapatkan dan menggunakan modal untuk mencapai tujuan bisnisnya.

Prinsip Dasar Modal:

Keberlanjutan: Penganggaran modal harus mempertimbangkan keberlanjutan jangka panjang perusahaan. Keputusan investasi dan pendanaan harus mengarah pada pertumbuhan yang berkelanjutan dan menghasilkan keuntungan jangka panjang.

Jenis-jenis Modal:

Modal Sendiri (Equity): Modal sendiri merupakan modal yang disediakan oleh pemilik perusahaan. Ini bisa berupa investasi dari pemilik tunggal, mitra, atau pemegang saham. Modal sendiri mencakup saham biasa, saham preferen, dan laba ditahan.Modal Pinjaman (Debt): Modal pinjaman adalah modal yang diperoleh perusahaan melalui pinjaman dari pihak ketiga, seperti bank, lembaga keuangan, atau obligasi. Modal pinjaman harus dikembalikan dengan bunga dalam jangka waktu tertentu.Modal Ventura: Modal ventura melibatkan pembiayaan oleh investor yang bersedia mengambil risiko dengan memperoleh saham atau kepentingan dalam perusahaan. Investor modal ventura sering memberikan modal, pengetahuan, dan pengalaman bisnis yang berharga.

Struktur Modal yang Efektif:

Struktur modal yang efektif adalah kombinasi optimal antara modal sendiri dan modal pinjaman yang meminimalkan biaya modal (cost of capital) perusahaan. Beberapa faktor yang harus dipertimbangkan dalam menentukan struktur modal yang efektif antara lain:

Keberlanjutan keuangan: Struktur modal harus memastikan keberlanjutan keuangan perusahaan dalam jangka panjang, termasuk kemampuan untuk memenuhi kewajiban pembayaran bunga dan pokok pinjaman.Biaya modal: Struktur modal yang efektif harus mencapai keseimbangan antara biaya modal sendiri (ekuitas) dan biaya modal pinjaman (debt). Biaya modal merupakan biaya yang harus dibayar perusahaan untuk memperoleh dana melalui pembiayaan ekuitas dan pinjaman.

Pembahasan

Penganggaran modal, juga dikenal sebagai manajemen modal, adalah proses perencanaan, pengelolaan, dan pengalokasian sumber daya finansial yang diperlukan untuk membiayai kegiatan operasional dan investasi jangka panjang suatu perusahaan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Penganggaran modal: https://brainly.co.id/tugas/50775720

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1


Video Terkait

Kategori akuntansi